5 Jenis Tari Topeng Cirebon | Disertai Sejarah, Filosofi, dan Gerakannya
Tari-tarian tradisional yang ada di Indonesia jumlahnya begitu banyak, hal ini mencerminkan kekayaan budaya Indonesia yang melimpah. Tari topeng adalah salah satu tarian daerah yang sangat terkenal dan memiliki ciri khas tersendiri yang terkesan unik. Tarian Topeng merupakan identitas dan kebanggaan bagi daerah Cirebon, Jawa Barat dengan ciri khas pemakaian topeng saat menari. Topeng-topeng yang … Read more